Pengacara Murniaty Sianturi Sebut Yayasan DEL Milik LBP Terseret Kasus Mafia Tanah di Toba
Redaksi - Kamis, 29 Mei 2025 18:54 WIB
Poto: Istimewa
Roni Prima Panggabean kuasa hukum dan Murniaty Sianturi, didampingi keluarga.
drberita.id -Diduga bekerjasama dengan mafia tanah, Polres Toba menjerat Murniaty Sianturi (64) menjadi tersangka tanah miliknya sendiri yang sudah dikuasai selama 28 tahun secara turun-temurun dari orangtuanya.
"Patut diduga, praktik mafia tanah di Toba saat ini sudah berakar. Bahkan aparat penegak hukum dan pemerintah serta pihak terkait lainnya dalam hal ini oknum Badan Pertanahan Nasional/Agraria Toba bekerja sama untuk mendzolimi rakyat demi kepentingan mereka," ujar Roni Prima Panggabean kuasa hukum Murniaty Sianturi, dalam persrilis Kamis 29 Mei 2025.
Menurut Roni, korban dari persekongkolan jahat mafia tanah dengan penegak hukum di Toba sudah berjumlah belasan.
"Sebidang tanah yang sudah dibeli oleh Yayasan DEL ada 13 nama di hadapan Notaris Julifri Roriana. Seluruhnya merupakan korban persekongkolan jahat para mafia tanah yang dinotariskan di Kabupaten Toba," ungkap Roni.
Seluruhnya 13 nama telah memberikan kuasa kepada tuan Saut Parlinggoman Napitupulu di hadapan notaris Julitri Roriana pada 23 February 2024. Seluruh tanah tersebut dijual secara sah kepada yayasan DEL.
Mirisnya, setelah tanah terjual, timbul laporan polisi (LP) tanggal 5 April 2024 atas nama pelapor Dompak Marpaung yang telah meninggal dunia.
Parahnya lagi, pelapor Dompak Manurung tidak termasuk dalam 13 nama yang tanahnya dibeli oleh DEL.
SHARE:
Editor
: Redaksi
Tags
Berita Terkait
Tiga Tugas Penting Toba Caldera adalah Konservasi, Edukasi dan Pemberdayaan Masyarakat
Setelah Green Card, Toba Caldera Meraih “Silver Award” di Ajang Geopark Smart Tourism Asian Development Bank
Geopark Caldera Toba Kembali Raih Green Card dari UNESCO, Muhammad Nuh: Ini Anugerah Besar
Selamat, Toba Caldera UNESCO Global Geopark Menerima Status Green Card
Semburan Lumpur Rianiate, Akibat Tekanan Formasi
Festival Tao Toba Jou Jou 2025, Arieta Aryanti: Kehadiran Bank Sumut Bukan Sekadar Seremoni
Komentar
Berita Terbaru
Slank Bawa 17 Lagu di Festival Kebangsaan GEMA KAMPUS USU
Irwan Peranginangin Tersangka ke 4 Kasus Korupsi Penjualan Aset PTPN, Berikutnya Siapa?
USU Tuan Rumah Festival Kebangsaan “GEMA KAMPUS”, Hadirkan Slank hingga Fadli Zon
BNN Musnahkan Enam Titik Ladang Ganja di Aceh Utara
Polemik Whoosh, CSI: Prabowo Jangan Terlalu Cepat Beri Janji Besar
Kuasa Hukum Warga dan Wartawan Minta Polsek Patumbak Profesional Jalankan Perintah Kombes Calvijn
Harga Token Listrik PLN Sengat Ekonomi Rakyat Hingga 35 Persen